Cahaya mata batin.
"Mencerahkan kehidupan yang serba gelap menggunakan mata batin".
Pada saat purnama tiba semuanya tampak terang menderang, namun jika purnama terbenam semuanya serba gelap gulita bagaikan dalam kubur. Sangat ekstrim memang klau berbicara kegelapan apalagi ini bukan hanya dalam ruang penglihatan secara pandangan saja namun ini juga masuk dalam mata batin yang tak mampu memanifestasikan pandangannya secara terang menderang, yang seharusnya mata batin mempunyai peran dan fungsi dalam melihat segala sesuatu tanpa menggunakan penglihatan secara kasat mata. Namun hal itu menjadi dangkal dan buram dalam jiwa manusia pada era saat ini, sehingga semuanya tertitik sentral pada penglihatan secara kasat mata namun mereka lupa klau ada mata batin yang mampu juga menoropong melebihi pandangan matanya.
Sangat bersyukur dan patut disyukuri bagi mereka yang mampu melihat tidak hanya menggunakan kasat mata namun juga mereka mampu menggunakan mata batinnya dengan baik. Ada yang lupa dalam diri manusia sehingga jika pandangan secara mata tidak terlihat, seakan-akan alam dunia itu penuh kegelapan dan semuanya buram tanpa cahaya. Menjadi bukti nyata dan jelas jika hal itu dirasakan, bahwasannya mereka dalam melihat segala sesuatu hanya menggunakan pandangan kasat mata namu gagal dalam menggunakan mata batinnya. Sangat dirugikan bagi manusia tipikal yang seperti ini, harus merubah sikap dan tingkah laku agar supaya tidak terjerumus dalam kegelapan yang dapat membawa manusia selamanya buta akan pancaran sinar sang sagat raya ini.
Akan lebih tajam dan penglihatan yang sempurna jika manusia menggunakan mata batinnya dengan sebaik-baiknya dan akan selamanya berada di cahaya penerangan sang purnama bersinar di semua sudut alam ini. Terang menderang dan mendapatkan jalan yang jelas tentu akan di peroleh oleh mereka yang menggunakan mata batinnya dengan sebaik-baiknya dan tentu mata penglihatan juga sebagai faktor pendorongnya.
Jangankan purnama itu tenggelam karena awan menutupinya ataupun tergelam karena malam menyambutnya, namun jika mata batin itu berfungsi dengan baik, maka kegelapan itu hanya berlaku dalam pandangan kasat mata saja namun tidak akan berlaku jika mata batin berfungsi dengan sempurna.
Kuasa sang pencipta memang sangatlah amat sempurna dan tanpa cacat satupun, semuanya sangat memudahkan dan meringankan manusia dalam menjalani kehidupan yang lebih baik. Semoga kita semua termasuk orang-orang yang di cintai oleh Allah dan selalu dalam lindungannya. Amin yarabbal alamin.
By: Abd Wafi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Islam Malang
Sangat bersyukur dan patut disyukuri bagi mereka yang mampu melihat tidak hanya menggunakan kasat mata namun juga mereka mampu menggunakan mata batinnya dengan baik. Ada yang lupa dalam diri manusia sehingga jika pandangan secara mata tidak terlihat, seakan-akan alam dunia itu penuh kegelapan dan semuanya buram tanpa cahaya. Menjadi bukti nyata dan jelas jika hal itu dirasakan, bahwasannya mereka dalam melihat segala sesuatu hanya menggunakan pandangan kasat mata namu gagal dalam menggunakan mata batinnya. Sangat dirugikan bagi manusia tipikal yang seperti ini, harus merubah sikap dan tingkah laku agar supaya tidak terjerumus dalam kegelapan yang dapat membawa manusia selamanya buta akan pancaran sinar sang sagat raya ini.
Akan lebih tajam dan penglihatan yang sempurna jika manusia menggunakan mata batinnya dengan sebaik-baiknya dan akan selamanya berada di cahaya penerangan sang purnama bersinar di semua sudut alam ini. Terang menderang dan mendapatkan jalan yang jelas tentu akan di peroleh oleh mereka yang menggunakan mata batinnya dengan sebaik-baiknya dan tentu mata penglihatan juga sebagai faktor pendorongnya.
Jangankan purnama itu tenggelam karena awan menutupinya ataupun tergelam karena malam menyambutnya, namun jika mata batin itu berfungsi dengan baik, maka kegelapan itu hanya berlaku dalam pandangan kasat mata saja namun tidak akan berlaku jika mata batin berfungsi dengan sempurna.
Kuasa sang pencipta memang sangatlah amat sempurna dan tanpa cacat satupun, semuanya sangat memudahkan dan meringankan manusia dalam menjalani kehidupan yang lebih baik. Semoga kita semua termasuk orang-orang yang di cintai oleh Allah dan selalu dalam lindungannya. Amin yarabbal alamin.
By: Abd Wafi
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Islam Malang
Komentar
Posting Komentar